id_tn_l3/2sa/06/02.md

27 lines
1.2 KiB
Markdown

# dari sana Baale di Yehuda membawa ke atas tabut perjanjian Allah
hal ini tersirat mereka membawa tabut perjanjian ke Yerusalem. TA: "dari Baale di Yehuda dibawanyalah tabut perjanjian Allah" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
# untuk membawa dari sana tabut perjanjian Allah
Yerusalem adalah tempat yang lebih tinggi dari tempat-tempat lain di Israel, jadi normal untuk orang Israel berkata naik ke atas Yerusalem dan dari sana turun ke bawah .
# bawa naik
Kata "membawa" dapat diterjemahkan sebagai "mengambil" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-go]])
# Baale
Ini merupakan suatu nama tempat. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]])
# yang disebut sebagai nama TUHAN atas tuan rumah
nama TUHAN dituliskan di atas tabut perjanjian.
# yang duduk bertakhta di atas kerubim
Anda dapat secara tegas mengartikan kerubim yang berada di penutup tabut perjanjian. Para penulis alkitab sering mengatakan bahwa tabut perjanjian seolah-olah itu merupakan tumpuan kaki TUHAN yang mana sebagai tempat menopang kaki saat Dia duduk di atas tahtaNya di sorga. Terjemahan lain: "yang duduk di atas takhtaNya di atas penutup tabut perjanjian" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
# bertakhta
duduk di atas sebuah takhta