id_tn_l3/psa/022/001.md

31 lines
1.6 KiB
Markdown

# Informasi Umum:
Penyelarasan adalah hal yang umum dalam penulisan sajak/syair Ibrani. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/writing-poetry]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]])
# Kepada pemimpin pujian
"Hal ini ditujukan kepada pemimpin pujian dalam suatu penyembahan"
# Rusa di waktu fajar
Ini merupakan jenis musik.
# Allahku, Allahku
Pemazmur mengulangi kata "Allahku" untuk menekankan bahwa ia berada dalam keputusasaannya untuk meminta Tuhan mendengarkan dia.
# Allahku, mengapa Engkau meninggalkan aku?
Pemazmur menggunakan pertanyaan ini untuk memberi penekanan bahwa pemazmur merasa bahwa Allah telah meninggalkan dia. Hal ini lebih baik dibiarkan sebagai pertanyaan. Dapat juga diterjemahkan sebagai pernyataan, Terjemahan lain: "Allahku, aku merasa Engkau meninggalkan aku!" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
# meninggalkan aku
"engkau meninggalkan aku sendirian"
# Keselamatanku jauh dari padaku, adalah kata-kata raunganku
Pemazmur merasa Tuhan tidak mendengarkan dia. Hal ini dituliskan seakan Tuhan tidak mendengarkan kata-kata raungannya. Terjemahan lain: "mengapa Engkau tidak mendengarkan aku ketika aku meraung kepadamu!" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
# jauh dari padaku, adalah kata-kata raunganku
Penulis merasa Tuhan tidak mendengarkan dia. Hal ini dituliskan seakan Tuhan tidak mendengarkan kata-kata raungannya. Terjemahan lain: "mengapa Engkau tidak mendengarkan aku ketika aku meraung kepadamu" atau "aku telah meraung kepadaMu tapi Kau tak datang padaku" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])