id_tn_l3/jer/09/15.md

499 B

Informasi Umum:

TUHAN melanjutkan berfirman tentang bangsa Yehuda.

beginilah firman TUHAN semesta alam

Yeremia sering menggunakan kata-kata ini untuk memulai pesan penting dari TUHAN. Lihat bagaimana ini diterjemahkan dalam Yeremia 6:6.

Lihat

TUHAN menggunakan kata ini untuk menarik perhatian orang-orang pada apa yang akan Dia katakan selanjutnya. Terjemahan lain: "Dengarlah" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-idiom)

tanaman pahit

Tanaman yang rasanya pahit.