id_tn_l3/deu/29/27.md

19 lines
1.4 KiB
Markdown
Raw Permalink Blame History

This file contains invisible Unicode characters

This file contains invisible Unicode characters that are indistinguishable to humans but may be processed differently by a computer. If you think that this is intentional, you can safely ignore this warning. Use the Escape button to reveal them.

# murka TUHAN membakar negeri itu
Musa membandingkan TUHAN menjadi marah kepada seseorang dengan api. Ini menekankan kekuatan Tuhan untuk memusnahkan apapun yang membuatnya marah dan ini dapat dijelaskan dalam bentuk aktif. Terjemahan Lain: "TUHAN telah menjadi sangat marah tentang negeri ini" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]] and [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
# negeri lain, seperti yang terjadi hari ini
Di sini "negeri" merupakan metonimia dari orang-orang yang menceritakan kembali Terjemahan Lain: "orang-orang di negeri ini yang membawa mereka" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
# yang tertulis
Ini dapat dijelaskan dalam bentuk aktif . Terjemahan Lain: "yang telah Aku tulis" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
# TUHAN telah mengusir mereka dari negerinya .... dan membuangnya
Israel dibandingkan dengan sebuah tanaman yang buruk bahwa TUHAN telah menariknya dan membuangnya di taman. Terjemahan Lain: "TUHAN telah mengusir mereka dari negerinya  ... dan telah memaksa mereka unutk pergi" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# dalam kemarahan, kegusaran, dan murka yang sangat besar
Kata-kata "marah" dan "kegusaran" dan "murka" menjelaskan tentang hal yang sama yang menunjukkan kemarahan TUHAN. Terjemahan Lain: "murka yang sangat besar " atau "karena Ia benar-benar marah" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-doublet]])