id_tn_l3/jdg/09/15.md

23 lines
1.2 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Informasi Umum:
Yotam melanjutkan perumpamaannya, dimana pohon-pohon mewakili berbagai kelompok orang, dan menerapkannya.
# Semak duri itu berkata kepada pohon-pohon itu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Dalam perumpamaan ini, Yotam menggambarkan semak duri dan pohon-pohon seperti melakukan hal-hal yang dilakukan manusia. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parables]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# mengurapi aku menjadi raja atas kamu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Mengurapi seseorang dengan minyak adalah tindakan simbolik yang menunjuk seseorang untuk menjadi raja. Terjemahan lain: "menunjukku sebagai raja kamu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-symaction]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# menemukan keamanan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata "keamanan" adalah sebuah kata benda abstrak yang dapat diungkapkan sebagai sebuah kata sifat. Terjemahan lain: "aman" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# api keluar dari semak duri dan biarlah itu membakar pohon Aras Libanon
Ini berarti membiarkan semak duri terbakar sehingga itu akan membakar pohon Aras.
# biarlah api keluar dari semak duri
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Semak duri mengarah kepada dirinya sendiri sebagai "semak duri." Terjemahan lain: "lalu biarlah api keluar dariku, semak duri" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-123person]])