id_tw/bible/other/prey.md

763 B

mangsa, memangsa

Definisi:

Istilah "mangsa" mengacu pada sesuatu yang diburu, biasanya binatang yang digunakan untuk makanan.

  • Dalam arti kiasan, "mangsa" dapat merujuk pada seseorang yang dimanfaatkan, dilecehkan, atau ditindas oleh orang yang lebih kuat.
  • "Memangsa" orang berarti memanfaatkan mereka dengan menindas mereka atau mencuri sesuatu dari mereka.
  • Istilah "mangsa" juga dapat diterjemahkan sebagai "binatang buruan" atau "binatang buruan" atau "korban."

(Lihat juga: menindas)

Rujukan Alkitab:

Data kata:

  • Strong's: H400, H957, H961, H962, H2863, H2963, H2964, H4455, H5706, H5861, H7997, H7998