id_tw/bible/other/bloodshed.md

1.7 KiB

pertumpahan darah

Definisi:

Istilah "pertumpahan darah" mengacu pada kematian manusia akibat pembunuhan, perang, atau tindakan kekerasan lainnya.

  • Istilah ini secara harfiah berarti "menumpahkan darah," yang mengacu pada saat darah keluar dari tubuh seseorang dari luka terbuka.
  • Istilah "pertumpahan darah" sering digunakan untuk merujuk pada pembunuhan terhadap orang yang menyebar luas.
  • Hal itu juga digunakan sebagai referensi umum untuk dosa pembunuhan.

Saran-saran Terjemahan:

  • "pertumpahan darah" bisa diterjemahkan sebagai, "pembunuhan orang" atau "banyak orang yang terbunuh."
  • "melalui pertumpahan darah" bisa juga diterjemahkan sebagai, "dengan membunuh orang."
  • "pertumpahan darah yang tidak bersalah" bisa diterjemahkan sebagai "membunuh orang yang tidak bersalah."
  • "pertumpahan darah mengikuti pertumpahan darah" bisa diterjemahkan sebagai, "mereka terus membunuh orang" atau "pembunuhan orang berjalan terus menerus" atau "mereka telah membunuh banyak orang dan terus melakukan itu" atau "orang terus membunuh orang lain."
  • Penggunaan figuratif lainnya, "pertumpahan darah akan memburumu" bisa diterjemahkan sebagai, "orang-orangmu akan terus mengalami pertumpahan darah" atau "orang-orangmu akan tetap dibunuh" atau "orang-orangmu akan terus berperang dengan negara-negara lain dan orang-orang akan mati."

(Lihat juga: pembantaian berdarah)

Referensi Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H1818, G2210