id_tn_l3/tit/03/09.md

45 lines
995 B
Markdown

# Pernyataan Terkait:
Paulus menjelaskan apa yang seharusnya dihindari oleh Titus dan bagaimana cara memperlakukan mereka yang menyebabkan pertikaian dantara orang-orang percaya.
# Akan tetapi, hindarilah
"Jadi hindarilah" atau "Maka dari itu, hindarilah"
# perdebatan-perdebatan
"perdebatan mengenai kepentingan-kepentingan yang tidak penting"
# silsilah-silsilah
Ini mempelajari hubungan di kekeluargaan.
# perselisihan
perdebatan atau perlawanan
# Hukum Taurat
"Hukum Taurat Musa"
# menyebabkan perpecahan
"Menjauhkan diri dari siapa pun"
# peringatkan dia satu atau dua kali
"setelah kamu memperingatkan seseorang tersebut sekali atau dua kali"
# orang seperti itu
"seseorang seperti itu"
# sudah disesatkan
Paulus berbicara tentang seseorang yang berbuat kesalahan seakan ia sedang meninggalkan jalan yang sebelumnya ia jalani. (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# mendatangkan hukuman atas dirinya sendiri
"membawa penghakiman atas dirinya sendiri"