id_tn_l3/psa/018/004.md

7 lines
488 B
Markdown

# Tali-tali kematian, membelit aku
Daud berbicara tentang kematian seumpama seseorang yang dapat menangkapnya dan mengikatnya dengan tali-tali. Terjemahan lain: "Aku hampir terbunuh" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-personification]])
# arus deras kejahatan
Daud tidak berdaya seperti sedang dihanyutkan oleh arus air yang deras. Terjemahan lain: "Aku merasa sungguh tak berdaya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])