id_tn_l3/luk/24/21.md

21 lines
913 B
Markdown

# Pernyataan Terkait:
Kedua orang itu berlanjut menanggapi Yesus.
# yang akan membebaskan bangsa Israel
Bangsa Roma memerintah atas bangsa Yahudi. AT: "yang akan membebaskan bangsa Israel atas musuh-musuh kita Roma" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
# Ya, dan terlebih lagi,
Ini memberikan pengenalan kepada alasan lain kenapa mereka percaya bahwa Yesus tidak akan membebaskan bangsa Israel. AT: "Sekarang, itu tidak terlihat mungkin karena"
# pada hari ketiga
Bangsa Yahudi menghitung pembagian satu hari sebagai satu hari . Oleh karena itu, hari dimana Yesus dibangkitkan adalah "hari ketiga" karena itu mengikuti hari penguburanNya dan hari Sabat. Lihat bagaimana kamu menerjemahkan ini dalam [Lukas 24:7](./06.md). (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-ordinal]])
# sejak semuanya itu terjadi
"sejak banyak perbuatan yang mengarah kepada kematian Yesus telah berlangsung".