id_tn_l3/ezk/21/16.md

3 lines
729 B
Markdown
Raw Permalink Blame History

This file contains invisible Unicode characters

This file contains invisible Unicode characters that are indistinguishable to humans but may be processed differently by a computer. If you think that this is intentional, you can safely ignore this warning. Use the Escape button to reveal them.

# Hai pedang, mengebaslah ke kanan, ... kemana saja mata pedangmu mengarah.
Di sini TUHAN berbicara kepada mereka yang akan menyerang umatNya seakan mereka dapat mendengarNya dan seakan mereka adalah sebuah pedang yang digunakan untuk menyerang. Ia melakukan ini untuk menegaskan bahwa Ia berkuasa atas apa yang terjadi selama penyerangan. Anak kalimat "ke mana saja mata pedangmu mengarah" merupakan suatu ungkapan untuk "ke mana saja kau ingin pergi." Terjemahan lain: "Aku mengatakan kepada mereka yang menyerang dengan pedang, 'Tebas ke kanan! ... Tebaskan ke segala arah.'" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-apostrophe]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])