id_tn_l3/2sa/10/intro.md

843 B

2 Samuel 10 Catatan Umum

Struktur dan format

Pasal ini mencatat mengenai perluasan terakhir kerajaan Daud. Pasal ini juga adalah awal bagian yang membahas perang antara Israel dan Amon.

Konsep khusus dalam pasal ini

Malu

Ada perasaan malu atau sesuatu yang memalukan pada kebudayaan Amon kuno untuk mencukur janggutnya atau untuk memotong pakaiannya. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-explicit)

Gaya bahasa yang penting

Metafora

Orang-orang Amon menggunakan sebuah metafora untuk membandingkan diri mereka dengan bau busuk: "Mereka telah menjadi busuk bagi Daud" saat mereka menyadari ketika mereka membuat Daud menjadi sangat marah. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)

Tautan:

<< | >>