id_tn_l3/2ch/12/14.md

497 B

dia tidak mengubah hatinya untuk mencari TUHAN

Di sini kata "hati" menunjukan pikiran dan keinginan. Ungkapan "mengubah hatinya" ini berarti untuk menentukan sesuatu. Terjemahan lain: "dia tidak bertekad mencari TUHAN" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy dan rc://id/ta/man/translate/figs-idiom)

untuk mencari TUHAN

Menyembah TUHAN diucapkan seolah-olah seseorang mencari TUHAN. Terjemahan lain: "untuk menyembah TUHAN" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)