id_tn_l3/hag/01/01.md

23 lines
1.4 KiB
Markdown
Raw Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pada tahun kedua pemerintahan Raja Darius
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Dalam tahun yang kedua pada masa pemerintahan Raja Darius" atau "sesudah Darius memerintah lebih dari satu tahun". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-ordinal]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Darius ... Hagai ... Zerubabel ... Sealtiel ... Yosua ... Yozadak
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini adalah nama para laki-laki. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# pada bulan keenam, tepatnya pada hari pertama bulan itu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Pada hari yang pertama di bulan yang keenam." Ini adalah bulan yang keenam dalam penanggalan Ibrani. Hari pertama tersebut sekitar pertengahan bulan Agustus dalam penanggalan Barat. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-hebrewmonths]]dan [[rc://id/ta/man/translate/translate-ordinal]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# datanglah firman TUHAN
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ungkapan ini digunakan untuk mengawali pesan khusus dari Tuhan. Terjemahan lain: "TUHAN memberikan Firman" atau "Tuhan memperkatakan Firman ini ". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# TUHAN
Ini adalah nama dari Tuhan yang dinyatakan kepada umat dalam Perjanjian Lama. Lihat bagaimana terjemahan kata tentang "Tuhan".
# dengan perantaraan Nabi Hagai
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Kata "tangan" di sini menunjuk kepada Hagai sendiri. TUHAN memakai Hagai sebagai agen untuk menyampaikan pesanNya. Lihat bagaimana ini diterjemahkan dalam [Hagai 1:1.](../01/01.md) Terjemahan lain: "melalui Hagai" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche]])