id_tn_l3/mat/12/31.md

41 lines
1.9 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-12-16 20:11:57 +00:00
# Pernyataan Terkait:
2019-01-21 08:28:31 +00:00
Yesus lanjut menanggapi orang-orang Farisi.
# Aku berkata kepadamu
Hal ini menambah penekanan akan apa yang dikatakan Yesus selanjutnya.
# berkata kepadamu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Kamu" disini jamak. Yesus berbicara secara langsung kepada orang-orang Farisi, tetapi Dia juga mengajar kepada orang banyak. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-you]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# setiap dosa dan hujatan manusia akan diampuni
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini dapat diungkapkan dalam bentuk aktif. Terjemahan lainnya: "Allah akan mengampuni setiap dosa yang dilakukan orang-orang dan setiap hal jahat yang mereka katakan" atau "Allah akan mengampuni setiap orang berdosa dan yang mengatakan hal-hal jahat" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# hujatan terhadap Roh tidak akan diampuni
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini dapat diungkapkan dalam bentuk aktif. Terjemahan lainnya: "Allah tidak akan mengampuni orang yang berbicara jahat tentang Roh Kudus" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Siapa saja yang mengatakan sesuatu yang melawan
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Kata" disini mengacu pada apa yang dikatakan seseorang. Terjemahan lainnya: "Jika seseorang mengatakan apapun yang buruk tentang Anak Manusia" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Anak Manusia
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesus berbicara mengenai diriNya sendiri. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-123person]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# akan diampuni olehNya
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini dapat diungkapkan dalam bentuk aktif.Terjemahan lainnya: "Allah akan mengampuni seseorang untuk itu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# tidak akan diampuni olehNya
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini dapat diungkapkan dalam bentuk aktif. Terjemahan lainnya: "Allah tidak akan mengampuni orang itu"
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
# baik di bumi ini maupun yang akan datang
2019-01-21 08:28:31 +00:00
2019-11-26 04:13:57 +00:00
"Bumi ini" dan "yang akan datang" disini mengacu pada kehidupan yang sekarang dan yang akan datang. Terjemahan lainnya: "di kehidupan kini atau yang akan datang" atau "sekarang atau seterusnya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00