id_tn_l3/mat/08/18.md

39 lines
1.4 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Pernyataan Penghubung:
Pada bagian ini di tempat yang berbeda menceritakan tentang tanggapan Yesus kepada beberapa orang yang ingin mengikutiNya.
# Sekarang
Kata ini digunakan untuk memisahkan dari kisah utama. Disini Matius memulai untuk memisahkan bagian dari cerita yang baru.
# dia memberikan perintah
"Dia memberitahu murid-muridNya"
# Kemudian
Ini berarti setelah Yesus "memberikan perintah"  sebelum Dia naik ke perahu.
# kemanapun
"ke tempat lainnya"
# rubah mempunyai liangnya dan burung-burung di langit mempunyai sarangnya
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesus menjawab dengan kiasan. Ini berarti walaupun hewan liar mereka memiliki tempat tinggal. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/writing-proverbs]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Para rubah
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Rubah adalah binatang seperti anjing. Mereka memakan burung yang bersarang dan binatang kecil lainnya. Jika rubah-rubah tidak diketahui di daerah anda, gunakanlah istilah umum untuk anjing-seperti ciptaan-ciptaan atau binatang berbulu lainnya. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-unknown]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# lubang
Para rubah membuat lubang di tanah untuk tinggal di dalamnya. Gunakan kata untuk mengambarkan binatang sebagai pengganti binatang rubah
# Anak Manusia
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Yesus menceritakan tentang diriNya. (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-123person]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# tiada tempat untuk meletakkan kepalaNya
2019-12-12 20:36:28 +00:00
Ini merujuk pada tempat untuk tinggal. AT: "tidak ada tempat bagiNya untuk tinggal" (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])