id_tn_l3/exo/01/intro.md

28 lines
1.5 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-11-26 04:13:57 +00:00
# Catatan Umum Keluaran 01
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Struktur dan format
Pasal ini dimaksudkan sebagai peralihan yang mulus dengan pasal terakhir dalam kitab Kejadian.
#### Konsep khusus pada pasal ini
##### Pertumbuhan Israel
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Israel berkembang menjadi sangat banyak. Ini merupakan penggenapan janji yang dibuat oleh Allah dengan Abraham. Itu juga menyebabkan keprihatinan orang-orang Mesir bahwa akan ada lebih banyak orang Israel daripada orang Mesir sehingga orang-orang Mesir akan tidak dapat mempertahankan diri mereka terhadap begitu banyaknya jumlah orang Israel. Firaun juga berusaha membunuh semua bayi laki-laki yang lahir sehingga mereka tidak akan menjadi tentara yang melawan mereka. (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/fulfill]] dan [[rc://id/tw/dict/bible/kt/covenant]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
##### Akhir dari masa kelaparan
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Tentunya satu masa telah berlalu sejak permulaan masa kelaparan yang membawa bangsa Israel masuk ke Mesir. TUHAN nampaknya menghukum orang-orang Ibrani yang tidak kembali ke Tanah Perjanjian tetapi malahan memilih menetap di Mesir. Tidak ada upaya yang tercatat untuk mereka mencoba kembali. (Lihat: [[rc://id/tw/dict/bible/kt/promisedland]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
#### Kemungkinan kesulitan terjemahan lain di pasal ini.
##### "Semua keturunan Yakub berjumlah 70 orang"
Jumlah ini mencakup anak-anak dan cucu-cucu Yakub. Ini membuat bingung, tetapi penting untuk diingat bahwa Yakub hanya memiliki 12 orang anak.
## Tautan:
* [Catatatn Keluaran 01:01](./01.md)\****
* [Pendahuluan Pengeluaran](../front/intro.md)\****
**| [>>](../02/intro.md)**