id_tw/bible/other/throne.md

1.3 KiB

takhta, dinobatkan

Definisi:

Takhta adalah kursi yang dirancang khusus di mana penguasa duduk ketika ia memutuskan hal-hal penting dan mendengarkan permintaan dari rakyatnya.

  • Takhta juga merupakan simbol kewenangan dan kekuasaan yang dimiliki oleh seorang penguasa.
  • Kata "takhta" sering digunakan secara kiasan untuk merujuk pada penguasa, pemerintahannya, atau kekuasaannya. (Lihat: metonimia)
  • Dalam Alkitab, Allah sering digambarkan sebagai raja yang duduk di atas takhtaNya. Yesus digambarkan duduk di atas takhta di sebelah kanan Allah Bapa.
  • Yesus berkata bahwa surga adalah takhta Allah. Salah satu cara untuk menerjemahkan ini adalah, "di mana Allah memerintah sebagai raja."

(Lihat juga: kekuasaan, kewenangankuasarajamemerintah)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H3427, H3676, H3678, H3764, H7675, G968, G2362