id_tw/bible/other/free.md

2.1 KiB

bebas, kebebasan, kemerdekaan

Definisi:

Istilah "bebas" atau "kebebasan" merujuk pada tidak berada dalam perbudakan, atau jenis lain dari perbudakan. Istilah "kemerdekaan" memiliki makna yang sama dengan "kebebasan."

  • Ungkapan, "untuk membuat seseorang bebas" atau "untuk membebaskan seseorang" berarti untuk menyediakan cara bagi seseorang untuk tidak lagi dalam perbudakan atau penawanan.
  • Dalam Alkitab, istilah ini seringkali digunakan secara kiasan untuk merujuk kepada bagaimana orang percaya dalam Yesus tidak lagi berada dibawah kuasa dosa.
  • Memiliki "kemerdekaan" atau "kebebasan" juga dapat merujuk kepada tidak lagi diharuskan untuk mematuhi Hukum Musa, melainkan menjadi bebas untuk hidup dengan ajaran dan tuntunan Roh Kudus.

Saran-saran Terjemahan:

  • Istilah "bebas" dapat diterjemahkan dengan kata atau frase yang berarti, "tidak terikat" atau "tidak diperbudak" atau "tidak dalam perbudakan" atau "tidak dalam belenggu."
  • Istilah "kebebasan" atau "kemerdekaan" dapat diterjemahkan dengan kata atau frase yang berarti, "keadaan menjadi bebas" atau "kondisi tidak menjadi budak" atau "tidak terbelenggu."
  • Ungkapan "membebaskan" bisa diterjemahkan sebagai "menyebabkan agar terbebas" atau "untuk menyelamatkan dari perbudakan" atau "untuk melepaskan dari belenggu."
  • Seseorang yang telah "dibebaskan" yaitu telah "dilepaskan" atau "diambil dari" belenggu atau perbudakan.

(Lihat juga: mengikatmemperbudakhamba)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H1865, H2600, H2666, H2668, H2670, H3318, H4800, H5068, H5069, H5071, H5081, H5337, H5352, H5355, H5425, H5674, H5800, H6299, H6362, H7342, H7971, G425, G525, G558, G572, G629, G630, G859, G1344, G1432, G1657, G1658, G1659, G1849, G2010, G3032, G3089, G3955, G4174, G4506, G5483, G5486