id_tw/bible/names/daniel.md

1.4 KiB

Daniel

Fakta-fakta:

Daniel adalah seorang nabi Israel selaku seorang pemuda yang dijadikan tawanan oleh raja Babel Nebukadnezar sekitar 600 SM.

  • Ini adalah masa waktu di mana banyak orang Israel lainnya dari Yehuda dijadikan tawanan di Babel selama 70 tahun.
  • Daniel diberikan nama Babel Beltsazar.
  • Daniel adalah seorang pemuda tulus ikhlas dan benar yang menaati Allah.
  • Allah memampukan Daniel menafsirkan sejumlah mimpi atau penglihatan bagi raja Babel.
  • Karena kemampuan dan sifat tulus ikhlas ini, Daniel diberikan posisi kepemimpinan yang tinggi di kerajaan Babel.
  • Bertahun-tahun kemudian, musuh Daniel membujuk raja Babel Darius untuk membuat undang-undang yang melarang penyembahan kepada siapa pun kecuali raja. Daniel tiada henti berdoa kepada Allah, sehingga dia ditahan dan dijebloskan ke gua singa. Tetapi Allah menyelamatkannya dan dia sama sekali tidak dilukai.

(Saran Terjemahan:  Bagaimana Menerjemahkan Nama-nama)

(Lihat juga: Babel, Orang BabelNebukadnezar)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H1840, H1841, G1158