id_tw/bible/names/cyprus.md

1.3 KiB

Siprus

Fakta-fakta:

Siprus adalah sebuah pulau di Laut Mediterania, sekitar 64 kilometer selatan dari negara zaman modern Turki.

  • Barnabas berasal dari Siprus sehingga kemungkinan sepupunya Yohanes Markus juga berasal dari sana.
  • Paulus dan Barnabas memberitakan bersama-sama di pulau Siprus pada awal perjalanan misi pertama mereka. Yohanes Markus datang untuk membantu mereka pada perjalanan itu.
  • Kemudian, Barnabas dan Markus mengunjungi Siprus lagi.
  • Di dalam Perjanjian Lama, Siprus disebutkan sebagai sumber pohon sanobar yang kaya.

(Saran-saran Terjemahan:  Bagaimana Menerjemahkan Nama-nama)

(Lihat juga: BarnabasYohanes Markuslaut bagian barat, Laut Mediterania)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: G2953, G2954