id_tw/bible/names/ashdod.md

1.1 KiB

Asdod, Azotus

Fakta-fakta:

Asdod adalah salah satu dari lima kota yang paling penting dari orang Filistin. Itu terletak di barat daya Kanaan dekat Laut Mediterania, setengah perjalanan antara kota Gaza dan Yope.

  • Kuil Dagon, dewa palsu orang Filistin terletak di Asdod.
  • Allah menghukum dengan berat kepada penduduk Asdod ketika orang-orang Filistin mencuri tabut perjanjian dan memasukkannya ke dalam kuil penyembah berhala di Asdod.
  • Nama Yunani untuk kota ini adalah Azotus. Itu adalah salah satu kota di mana penginjil, Filipus memberitakan Injil.

(Saran-saran Terjemahan: Bagaimana Menerjemahkan Nama-nama)

(Lihat juga: EkronGatGazaYopeFilipusFilistin)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H795, G108