id_tw/bible/kt/saint.md

1.2 KiB

orang-orang kudus

Definisi:

Istilah "orang-orang kudus" secara harfiah berarti "yang kudus" dan mengacu kepada orang-orang percaya pada Yesus.

  • Kemudian dalam sejarah gereja, seorang yang dikenal untuk pekerjaan-pekerjaan baik itu diberi gelar "orang suci," tapi itu bukan cara istilah ini digunakan di dalam Perjanjian Baru.
  • Orang-orang percaya di dalam Yesus adalah orang-orang kudus atau yang kudus, bukan karena apa yang telah mereka lakukan, melainkan melalui iman dalam karya penyelamatan Yesus Kristus. Ia yang membuat mereka kudus.

Saran-saran Terjemahan:

  • Cara-cara untuk menerjemahkan "orang-orang kudus" dapat meliputi "yang kudus" atau "orang kudus" atau "orang-orang percaya yang kudus di dalam Yesus" atau "yang dikuduskan."
  • Hati-hati untuk tidak menggunakan sebuah istilah yang mengacu kepada orang-orang dari hanya satu kelompok Kristen.(Lihat juga : kekudusan)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H2623, H6918, H6922, G40