id_tw/bible/kt/perish.md

1.3 KiB

binasa, dibinasakan, kebinasaan, dapat binasa

Definisi:

Istilah "binasa" berarti mati atau dimusnahkan, biasanya sebagai akibat kekerasan atau bencana lainnya. Dalam Alkitab, hal ini secara khusus memiliki arti dihukum selama-lamanya di neraka.

  • Orang yang "binasa" adalah mereka yang ditakdirkan untuk masuk neraka karena mereka menolak untuk percaya kepada Yesus untuk keselamatan mereka.
  • Yohanes 3: 16 mengajarkan bahwa "binasa" berarti tidak hidup kekal di surga.

Saran-saran Terjemahan:

  • Tergantung pada konteksnya, cara untuk menerjemahkan istilah ini dapat mencakup, "kematian kekal" atau "dihukum di neraka" atau "dihancurkan."
  • Pastikan bahwa terjemahan dari "binasa" dapat berarti hidup kekal di neraka dan tidak hanya berarti "tidak ada lagi."

(Lihat juga: kematiankekal)

Rujukan Alkitab:

Data Kata:

  • Strong's: H6, H7, H8, H1478, H1820, H5486, H5595, H6544, H8045, G599, G622, G684, G853, G1311, G2704, G4881, G5356