id_tq/num/31/02.md

178 B

Apa yang TUHAN katakan kepada Musa akan terjadi setelah Ia membalas orang Midian?

TUHAN berkata kepada Musa bahwa ia akan mati dan dikumpulkan bersama dengan nenek moyangnya.