id_tq/lev/25/04.md

298 B

Apakah yang TUHAN katakan harus dilakukan setelah ladang dan kebun anggur ditanami, dibajak dan dipanen selama enam tahun?

TUHAN berkata setelah enam tahun menanam, membajak dan memanen ladang dan kebun anggur, pada tahun yang ke tujuh harus menjadi Sabat peristirahatan untuk ladang dan kebun.