id_tn_l3/psa/45/15.md

666 B

Mereka diiringi dengan sukacita dan sorak-sorai

Frasa ini mendeskripsikan "sukacita dan sorak-sorai" sebagai seseorang yang memimpin lainnya untuk merayakan. Ini bisa dinyatakan dalam bentuk aktif. Terjemahan lainnya: "Sukacita dan sorak-sorai akan memimpin mereka" atau "Mereka akan memulai dengan sukacita dan sorak-sorai" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-personification dan rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive)

sukacita dan sorak-sorai

Dua kata ini pada dasarnya memiliki arti yang sama dan menekankan intensitas sukacita itu sendiri. Terjemahan lainnya: "sukacita yang luar biasa" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-doublet)