id_tn_l3/psa/34/13.md

585 B

Awasi lidahmu dari yang jahat ... bibirmu dari perkataan yang menipu

Dua frasa ini merujuk pada hal yang sama dan ini dikatakan dengan cara berbeda untuk menekankan jika ini penting. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism)

Awasi lidahmu dari yang jahat

Kata "lidah" merujuk pada seseorang. Terjemahan lain: "jangan berbicara hal yang jahat" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche)

bibirmu dari perkataan yang menipu

Kata "bibir" merujuk pada seseorang. terjemahan lain: "jangan berbohong" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche)