id_tn_l3/luk/22/21.md

975 B

Pernyataan Terkait:

Yesus melanjutkan pembicaraan kepada muridNya

orang yang menyerahkan Aku!

"Orang yang mengkhianati Aku"

Sebab, Anak Manusia akan pergi dengan cara seperti yang sudah ditetapkan

"Sebab, seorang Anak Manusia akan pergi" atau "Sebab, Anak Manusia akan mati"

Anak Manusia pergi

Yesus menyebut diriNya dalam orang ketiga. AT: "Aku, Anak Manusia memang pergi" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-123person)

seperti yang sudah ditetapkan

Kalimat ini bisa ditulis dalam kalimat aktif. AT: "seperti yang sudah ditetapkan Allah" atau "sebagaimana rencana Allah (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive)

tetapi celakalah orang yang menyerahkan Dia!

Dalam pernyataan ini juga bisa dituliskan dalam kalimat aktif. <a href="AT:" tetapi"="">AT: "tetapi sengsaralah orang yang mengkhianati Anak" Manusia!" atau "celakalah orang yang akan menyerahkan Anak Manusia" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive)