id_tn_l3/luk/13/18.md

1.6 KiB

Pernyataan Terkait:

Yesus mulai mengatakan perumpamaan kepada orang-orang di sinagoge. (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-parables)

Seperti apa Kerajaan Allah ... dengan apa Aku dapat membandingkannya?

Yesus menggunakan dua pertanyaan untuk mengenalkan apa yang mau Dia ajarkan. AT: "Aku akan memberitahumu seperti apa itu kerajaan surga .. dengan apa yang dapat Aku bandingkan?" (Lihat:rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion)

apa yang dapat dibandingkan?

Pada dasarnya ini adalah pertanyaan yang sama dengan sebelumnya. Beberapa bahasa dapat menggunakan kedua pertanyaan ini, dan beberapa bahasa yang lainnya hanya dapat menggunakan satu. "Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism)

Itu seperti biji sesawi

Yesus membandingkan kerajaanNya dengan biji sesawi. AT: "Kerajaan Allah seperti biji sesawi" (Lihat:rc://id/ta/man/translate/figs-simile)

biji sesawi

Biji sesawi adalah adalah biji yang sangat kecil yang tumbuh menjadi tanaman besar. Jika biji ini tidak dikenal, ungkapannya dapat diterjemahkan dengan nama biji lain yang sama atau hanya gunakan "biji kecil" (Lihat:rc://id/ta/man/translate/translate-unknown)

melemparkannya ke dalam kebun

"ditanam di kebunnya." Orang menanam beberapa jenis bibit dengan melemparkannya sehingga mereka dapat tersebar di kebunnya." (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-explicit)

pohon besar

Kata "besar" adalah pernyataan dilebih-lebihkan yang berlawanan dengan bibit pohon yang sangat kecil. AT: "semak-semak yang sangat besar" (Lihat:rc://id/ta/man/translate/figs-hyperbole)

burung dari surga

"burung dari langit." AT: "burung yang terbang di langit" atau "burung"