id_tn_l3/jer/23/18.md

649 B

Sebab, siapakah yang telah berdiri di hadapan sidang TUHAN untuk melihat dan mendengar firmanNya? Siapakah yang telah memerhatikan firmanNya dan mendengarnya?

Pertanyaan-pertanyaan ini dipakai untuk menegur imam-imam dan nabi-nabi palsu karena tidak menurut perintah TUHAN. Terjemahan lain: "Tak seorang pun memperhatikan nasehat TUHAN. Tak seorang pun mengerti apa yang dikatakan TUHAN. Tak seorang pun mematuhi perintah TUHAN". (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion)

memerhatikan firmanNya dan mendengarnya?

Kedua kalimat ini berarti sama. Ini bisa digabung menjadi satu kalimat. Terjemahan lain: "mematuhi seluruh firmanNya".