id_tn_l3/ezr/01/08.md

632 B

Mitredat...Sesbazar

Itu adalah nama-nama laki-laki (lihat: rc://id/ta/man/translate/translate-names)

di bawah pengawasan Mitredat

Meletakkan benda ketangan seseorang adalah metafora untuk mengijinkan orang itu melakukan apapun yang dia mau terhadap benda itu. Di sini para pembaca harus paham jika Koresh berharap Mitredat melakukan apa yang Koresh ingin dia lakukan. Terjemahan lain : "membuat Mitredat si bendahara berkuasa atas mereka" atau "membuat Mitredat si bendahara bertanggung jawab atas mereka" (lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor)

menghitungnya

orang yang resmi bertugas dalam mengurus uang