id_tn_l3/gen/31/14.md

33 lines
1.8 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Rahel dan Lea menjawab dan berkata kepadanya.
Ini tidak dimaksudkan dengan mereka dalam waktu yang sama. Itu menegaskan mereka setuju dengan satu sama lain.
# Bukankah tidak ada lagi bagian atau warisan kami di dalam rumah ayah kami?
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Rahel dan Lea menggunakan sebuah pertanyaan untuk menekankan bahwa tidak ada sesuatu yang tertinggal untuk diberikan kepada ayahnya. Terjemahan lainnya: "Tidak ada yang tersisa untuk diberikan kepada ayahnya!" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Bukankah kami dianggap sebagai orang asing?
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Mereka menggunakan sebuah pertanyaan untuk menunjukkan kemarahan mereka tentang bagaimana ayah mereka memperlakukannya. Ini dapat dituliskan dalam bentuk kalimat aktif. Terjemahan lainnya: "Ayah kami memperlakukan kami seperti perempuan asing daripada seorang anak" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# Ia menjual kami kepadamu
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Ini dapat dibuat lebih eksplisit. Terjemahan lainnya: "Ia menjual kami  kepadamu untuk mendapatkan miliknya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# mengambil semua kekayaan ini dari ayah kami
2019-11-26 04:13:57 +00:00
Laban mengambil seluruh uang yang seharusnya diberikan kepada anaknya dikatakan seolah-olah binatang buas yang memakan uang seolah-olah itu adalah makanan. Terjemahan lainnya: "dia menggunakan seluruh uang kami" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
2019-01-21 08:28:31 +00:00
# sekarang menjadi milik kita dan anak-anak kita.
"menjadi kepunyaan kita dan anak-anak kita"
# Sekarang
Pada konteks ini, kata "sekarang" bukan berarti "saat ini", tetapi itu digunakan untuk menarik perhatian pada poin penting dalam ayat tersebut.
# kamu harus melakukan apa saja yang dikatakan Allah kepadamu.
"lakukanlah semua yang dikatakan Allah kepadamu"