id_tn_L3/num/05/29.md

1.2 KiB

Bilangan 5:29-30

Pernyataan Terkait:

Musa melanjutkan penjelasannya tentang dugaan situasi yang dia mulai menjelaskannya dalam Bilangan 5:12 akan pernah terjadi 

hukum tentang kecemburuan

"hukum untuk menangani masalah kecemburuan"

yang menyimpng dari suaminya

Kata "menyimpang" dalah sebuah ungkapan yang berarti "tidak setia." AT: "yang tidak setia kepada suaminya" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-idiom)

menajiskan

Ini bisa dinyatakan dalam bentuk aktif. Terjemahan lain: "menajiskan diri" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-activepassive)

roh kecemburuan

Ungkapan ini mengarah kepada sikap dan emosi laki-laki tentang kecemburuan. Lihat bagaimana anda menerjemahkan ini dalam Bilangan 5:14. Terjemahan lain: "siapa yang cemburu" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-metonymy)

ketika seorang suami  cemburu terhadap istrinya

Ini adalah sebuah ungkapan yang berarti dia mencurigai istrinya tidak setia kepadanya dengan tidur dengan laki-laki lain. AT: "dan mencurigai bahwa istrinya telah menjadi tidak setia kepadanya" atau "dan mencurigai bahwa istrinya telah tidur dengan lelaki lain" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-idiom)

di hadapan TUHAN

"di hadirat TUHAN"