1.3 KiB
Ayat 38
yang malu karena Aku dan firman-Ku
"firman" disini adalah sebuah metonomia akan pesan-pesan Yesus. AT: "malu karena Aku dan pesan-pesan Ku" (Lihat: rc://en/ta/man/translate/figs-metonymy)
di generasi yang bejat dan berdosa ini
Yesus berbicara tentang generasi ini sebagai "bejat," yang berarti mereka tidak setia dalam hubungannya dengan Alah. AT: "dalam generasi orang-orang yang berperilaku bejat kepada Allah dan yang sangat berdosa" atau " di generasi orang-orang yang tidak setia kepada Allah dan sangat penuh dosa" (Lihat:rc://en/ta/man/translate/figs-metaphor)
Anak Manusia
Ini merupakan penyebutan yang penting untuk Yesus. (Lihat: rc://en/ta/man/translate/guidelines-sonofgodprinciples)
ketika Ia datang
"ketika Ia datang kembali"
dalam kemuliaan Bapa-Nya
Ketika Yesus kembali, Ia akan memiliki kemuliaan yang sama seperti Bapa-Nya
bersama malaikat-malaikat kudus"
"diiringi oleh malaikat-malaikat yang kudus"