id_tn_l3/job/34/29.md

21 lines
1.1 KiB
Markdown

# Informasi Umum:
Elihu terus berbicara.
# Ketika Ia diam, siapa dapat mempersalahkan? Jika Ia menyembunyikan wajahNya, siapa dapat melihat?
Kedua pertanyaan ini berbicara tentang Allah yang tidak menghukum orang jahat seolah-olah dia sedang diam dan menyembunyikan wajahNya.
(Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])
# Ketika Ia diam, siapa dapat mempersalahkan?
Elihu menggunakan pertanyaan retorik ini untuk mengajar Ayub. Pertanyaan ini dapat ditulis sebagai pernyataan. Terjemahan lain: "Tidak ada yang dapat mengkritik Allah jika dia memutuskan untuk tetap diam" (Lihat:[[rc://id/ta/man/ translate/figs-rquestion]])
# Ketika Ia menyembunyikan wajahNya, siapa dapat melihat?
Elihu menggunakan pertanyaan retorik ini untuk mengajar Ayub. Pertanyaan ini dapat ditulis sebagai pernyataan. Terjemahan lain: "Tidak seorang pun dapat pergi dan melihatNya jika ia memutuskan untuk menyembunyikan wajahNya" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
# wajahNya
Di sini Allah diwakili oleh WajahNya. "Terjemahan alternatif: "Allah sendiri" (Lihat:[[rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche]])**