1.8 KiB
Pernyataan Terkait:
Pada bagian ini Yohanes mengatakan kepada orang-orang percaya tentang sifat baru yang tidak bisa berdosa.
Perhatikanlah betapa besarnya kasih yang Bapa karuniakan kepada kita
"Lihatlah betapa Bapa kita mencintai kita".
kita bisa dipanggil anak-anak Allah
"Bapa menyebut kita anak-anakNya".
anak-anak Allah
Kalimat di atas berarti orang-orang yang dimiliki Allah melalui kepercayaan mereka pada Yesus.
karena itu, dunia tidak mengenal kita sebab dunia tidak mengenal Dia
Kalimat di atas memiliki dua makna 1) "Karena kita anak-anak Allah dan karena dunia tidak mengenal Allah, dunia tidak mengenal kita" atau 2) "Karena dunia tidak mengenal Allah, dunia tidak mengenal kita."
dunia tidak mengenal kita sebab dunia tidak mengenal Dia
Kata "dunia" di sini mengacu pada orang-orang yang tidak menghormati Allah. Kata 'yang tidak dikenal dunia' bisa dituliskan secara jelas. Terjemahan Lain: "Mereka yang tidak menghormati Allah tidak tahu kalau kita milik Allah, karena mereka tidak mengenal Allah" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-metonymy dan rc://id/ta/man/translate/figs-explicit)
Yang kukasihi, sekarang kita adalah
"Kalian, orang-orang yang aku kasihi, sekarang kita adalah" atau "Teman-teman yang kukasihi, sekarang kita adalah." Lihat bagaimana teks ini diterjemahkan dalam 1 Yohanes 2:7.
belumlah tampak
Ini dapat dinyatakan dalam bentuk aktif: Terjemahan Lain: "Allah belumlah tampak" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive)
tampak
kata ini dapat diartikan dengan "mengatakan," "diperlihatkan," atau "terlihat."
Setiap orang yang memiliki pengharapan ini di dalam Kristus, ia menyucikan dirinya, sama seperti Kristus adalah suci
"Setiap orang yang percaya dalam dirinya berharap untuk bisa melihat Kristus pasti akan menjaga agar dirinya tetap suci karena Kristus adalah suci"