id_tn_l3/deu/28/37.md

585 B

kengerian, kiasan, dan sindiran dari segala bangsa di mana TUHAN akan menuntunmu

Di sini kata-kata "kiasan" dan "sindiran" pada dasarnya memiliki arti yang sama. Ini dapat diterjemahkan sebagai sebuah kalimat yang baru. Terjemahan lain: "kengerian. Orang-orang, di mana TUHAN akan mengirimmu, akan membuat kiasan dan sindiran tentangmu" atau "kengerian. TUHAN akan mengirimkanmu orang-orang yang akan menertawakanmu dan mengejekmu" (Lihat: rc://id/ta/man/translate/figs-doublet)

sindiran

suatu kata dan frasa yang orang-orang gunakan untuk mempermalukan orang-orang lainnya