id_tn_l3/job/03/11.md

17 lines
764 B
Markdown

# Informasi Umum:
Bacaan ini mengandung empat pertanyaan retorik, yang Ayub tanyakan guna membuat seri dari pernyataan-pernyataannya.
# Mengapa aku tidak mati waktu kelahiranku
“Mengapa aku tidak mati saat aku lahir?” Ayub mengajukan pertanyaan ini guna mengutuk hari dimana dia lahir dan untuk mengungkapkan deritanya. Terjemahan lain: “aku harap aku mati pada hari dimana aku dilahirkan" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
# binasa waktu aku keluar dari kandungan?
Ayub mencoba mengatakan bahwa dia tidak seharusnya hidup. Terjemahan lain: “aku harap aku mati ketika aku keluar dari rahim"(Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]])
# binasa
Ini mengacu pada mati. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]])