pmy_tw/bible/other/family.md

980 B

keluarga

Arti:

Istilah "keluarga" mengacu pada sekumpulan orang yang memiliki hubungan darah dan biasanya termasuk seorang bapa, mama, dan anak-anak mereka. Itu sering juga termasuk kerabat lainnya seperti tete nene, cucu, om dan tanta.

  • Keluarga Ibrani adalah sebuah kelompok keagamaan yang melanjutkan tradisi melalui ibadah dan petunjuk.
  • Biasanya sang bapa yang punya kekuasaan utama dalam keluarga.
  • Keluarga bisa juga termasuk para hamba, perempuan piaraan, bahkan orang asing.
  • Beberaoa bahasa mungkin punya sebuah kata yang lebih luas seperti "kaum" atau "keluarga" yang akan lebih cocok pada konteks yang menunjuk pada buku hanya sekedar orantua dan anak-anak.
  • Istilah "keluarga" juga dipakai untuk menunjuk pada orang-orang yang berkaitan secara roohani seperti orang-orang yang adalah bagian dari keluraga Allah kerna dong percaya kepada Yesus. (Lihat juga: suku bangsa, nene moyang, bapa, bapa nene moyang, rumah)

Penjelasan Alkitab:

  • Lukas 2: 4-5