pmy_tw/bible/other/dove.md

1.3 KiB

merpati, burung dara

Arti:

Burung merpati dan burung dara adalah dua jenis burung kecil berwarna abu-abu-coklat yang memiliki ciri yang sama. Seekor burung merpati sering dianggap warnanya lebih cerah, berwarna hampir putih.

  • Sejumlah bahasa memiliki dua nama yang berbeda untuk itu, sedangkan bahasa lain mengguanakan nama serupa untuk keduanya.
  • Burung merpati dan burung dara dipakai dalam kurban untuk Allah, termasuk bagi orang-orang yang tidak mampu membeli seekor binatang yang lebih besar.
  • Seekor burung merpati membawa daun pohon zaitun kepada Nuh waktu air bah surut.
  • Adakalanya burung kerpati melambangkan kemurnian, ketidak-berdosaan, atau damai sejahtera.
  • Jika burung merpati atau burung dara tidak dikenal dalam bahasa daerah di mana terjemahan yang sedang dikerjakan, ini bisa diartikan dengan "burung kecil coklat keabuan yang dibilang merpati" atau "burung kecil abu-abu atau coklat, yang sama dengan (nama burung lokal)".
  • Jika Kedua burung dara atau pun burung merpati dibilang dalam ayat yang sama, lebih baik menggunakan dua kata berbeda tehadap burung-burung ini, jika memungkinkan. (Lihat: Bagaimana Mengartikan yang Tidak Diketahui) (Lihat juga: zaitun, tak bersalah, murni, memurnikan, pemurnian)

Penjelasan Alkitab:

  • Kejadian 8: 8-9
  • Yohanes 1: 32-34
  • Lukas 2: 22-24
  • Matius 3: 16-17
  • Matius 21: 12-14
  • Markus 1: 9-11