pmy_tw/bible/other/concubine.md

665 B

selir

Arti:

Seorang selir adalah seorang perempuan yang merupakan istri kedua bagi seorang laki-laki yang sudah memiliki istri. Biasanya seorang selir secara hukum tra menikah deng orang itu.

  • Di dalam Perjanjian Lama, para selir sering kali merupakan para budak perempuan.
  • Seorang selir dapat diperoleh dari pembelian, melalui penaklukan militer, atau dalam pembayaran sebuah utang.
  • Bagi seorang raja, memiliki banyak selir itu merupakan tanda kekuasaan.
  • Perjanjian Baru mengajarkan bahwa praktek memiliki seorang selir adalah melawan kehendak Allah.

Sumber Alkitab:

  • Kejadian 22:23-24
  • Kejadian 25:5-6
  • Kejadian 35:21-22
  • Kejadian 36:9-12