pmy_tw/bible/names/ephesus.md

924 B

Efesus

Sesuatu yang benar-benar terjadi atau bukti nyata:

Efesus adalah sebuah kota Yunani kuno di pesisir barat daerah yang skarang adalah negara Turki.

  • Pada zaman orang-orang kristen mula-mula dong, Efesus adalah ibukota Asia, yang merupakan sebuah propinsi kecil di masa itu.
  • Karna de pu lokasi, kota ini merupakan pusat perdagangan dan perjalanan yang penting.
  • Sebuah kuil penyembah berhala terkenal untuk pemujaan dewi Artemis (atau Diana) terletak di Efesus.
  • Paulus de tinggal dan bekerja di Efesus selama lebih dari dua tahun dan kemudian menunjuk Timotius untuk de memimpin orang-orang percaya baru di sana.
  • Kitab Efesus di Perjanjian Baru adalah sebuah surat yang Paulus tulis ke orang-orang percaya di Efesus. (Saran-saran Terjemahan: Bagaimana Menerjemahkan Nama) (Lihat juga: Asia, Paulus, Saulus, Timotius)

Petunjuk dalam Alkitab:

  • 1 Timotius 1: 3-4
  • 2 Timotius 4: 11-13
  • Efesus 1:1-2