pmy_tn/deu/30/09.md

20 lines
1.2 KiB
Markdown
Raw Permalink Normal View History

2020-09-18 23:54:24 +00:00
# Berita umum:
Musa berbicara sama umat israel seolah-olah dong adalah satu orang,sehingga kata-kata "kam" dan "milik kam" di sini berarti tunggal. (Liat: [[rc://*/ta/man/translate/figs-you]])
# Pekerjaan tangan kam
Di sini "tangan" mengacu pada smua orang .Deng kata lain: "dalam stiap pekerjaan yang kam lakukan" (Liat: [[rc://*/ta/man/translate/figs-synecdoche]])
# Dalam buah kandungan kam pu hasil ternak dan hasil tanah
Di sini ketiga perumpamaan ini adalah ungkapan untuk "dalam anak-anak dalam ternak-ternak dalam hasil panen". Liat bagemana Anda jelaskan kata-kata ini dalam [Ulangan 28:4](../28/03.md). (Liat: [[rc://*/ta/man/translate/figs-idiom]])
# Yang tertulis
Ini dapat dinyatakan dalam bentuk aktif. Terjemahan Lain: " yang sa tulis" (Liat: [[rc://*/ta/man/translate/figs-activepassive]])
# Deng segenap kam pu hati dan segenap kam pu jiwa
Di sini "hati" dan "jiwa" adalah perumpamaan dari batin seseorang. Kedua ungkapan ini digunakan bersama untuk arti "deng spenuhnya" atau "deng sungguh-sungguh." Liat bagemana kamu jelaskan dalam [Ulangan 4:29](../04/29.md). (Liat: [[rc://*/ta/man/translate/figs-metonymy]] dan [[rc://*/ta/man/translate/figs-doublet]])