# Nantikan TUHAN ... Nantikan TUHAN Ayat ini mungkin adalah 1) pembicaraan si penulis dengan dirinya sendiri atau 2) pembicaraan si penulis dengan orang lain atau 3) seseorang berbicara kepada si penulis. # biarlah hatimu teguh! Kata "hati" di sini mengacu pada keseluruhan badan seseorang. Terjemahan lain: "menjadi berani" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-synecdoche]]) # Nantikan TUHAN Kata-kata ini diulang pada bagian akhir mazmur sebagai cara untuk mengakhiri mazmur ini.