# itu adalah kebodohan dan kecelaannya Kata benda abstrak "kebodohan" dan "kecelaan" bisa dinyatakan sebagai kata sifat. Terjemahan lain: "ini adalah kebodohannya dan dia harusnya malu"  (lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-abstractnouns]])