# Informasi Umum: Setiap ayat yang sejajar terdiri dari dua pertanyaan retorik. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]]) # Apakah kamu manusia pertama yang pernah dilahirkan? Jawaban pertanyaan tersirat di sini adalah "tidak." Pertanyaan retorik ini bisa ditulis sebagai sebuah pernyataan. Terjemahan lain: "Kamu bukan manusia pertama yang lahir." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]]) # Apakah kamu dijadikan sebelum bukit-bukit? Jawaban pertanyaan impilisit ini adalah"tidak." Pertanyaan retorik ini bisa ditulis sebagai pernyataan. Terjemahan lain: "Kamu tidak dijadikan sebelum bukit-bukit." atau "Allah tidak membawamu untuk dijadikan sebelum dia menjadikan bukit-bukit." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-rquestion]]) # Kamu dijadikan Ini bisa dinyatakan dalam bentuk aktif. Terjemahan lain: "Apakah Allah yang membawamu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-activepassive]])