# Ia akan memenuhi mulutmu dengan tawa, dan bibirmu dengan sukacita Kedua frasa berarti hal yang sama dan menekankan betapa senangnya Ayub jika dia tidak bersalah. Kata "dia" mengacu pada Tuhan dan "mu" mengacu pada Ayub. Terjemahan lain: "Tuhan akan membuat engkau sangat bahagia lagi jika enfkau tidak bersalah" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]] dan[[rc://id/ta/man/translate/figs-explicit]]) # Puaskan mulutmu dengan tawa Tuhan yang menyebabkan Ayub tertawa dikatakan seolah-olah Tuhan telah menuangkan tawa ke mulut Ayub. Terjemahan lain: "menyebabkan engkau terus tertawa" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]]) # dan bibirmu dengan sukacita Kata kerja "isi" dipahami dari klausa sebelumnya. Tuhan yang menyebabkan dia berteriak karena sukacita dibicarakan seolah-olah Tuhan telah menuangkan sukacita ke dalam mulut Ayub. Terjemahan alternatif: "Tuhan akan membuat engkau berteriak karena sukacita" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-ellipsis]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]])