# Tetapi yang betul-betul janda yang hidup seorang diri "Tetapi seorang yang betul-betul janda dan tidak mempunyai keluarga" # Ia selalu tetap menaikkan permohona dan berdoa "Ia terus untuk memohon dan berdoa" # Memohon dan berdoa Di sini dua kata ini berarti suatu dasar yang sama. Paulus menggunakan keduanya bersama untuk menekankan bagaimana para janda ini berdoa. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-doublet]]) # baik malam dan siang Kata-kata "malam" dan "siang" digunakan secara bersamaan untuk mengartikan "di sepanjang waktu"  Terjemahan lainnya: "semua waktu" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-merism]]) # sudah mati Paulus mengatakan tentang orang-orang yang tidak memibutuhkan perkenan Allah apabila mereka mati. Terjemahan lainnya: "ini seperti orang yang telah mati, dia tidak bisa menjawab Allah" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]]) # ia masih hidup Ini merujuk pada hidup jasmani