# Roh menguasai Amasai Roh yang menguasai Amasai dinyatakan seolah-olah Roh datang ke atasnya. TA: "Roh yang menguasai Amasai" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-metaphor]]) # Amasai ini merupakan nama seorang laki-laki. (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-names]]) # Tiga puluh "30 prajurit" (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/translate-numbers]]) # Kami milikmu, Daud. Kami berada di sampingmu, Daud, anak Isai Frasa ini memiliki arti yang serupa. Ungkapan "kami milikmu" atau "kami berada di sampingmu" memiliki maksud yang sama yaitu orang-orang yang mendukung Daud. TA: "Kami berbakti padamu, Daud. Kami mendukungmu, Daud, anak Isai." (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-parallelism]] dan [[rc://id/ta/man/translate/figs-idiom]]) # Sejahteralah yang menolongmu Di sini kata "sejahtera" mengacu pada kemakmuran dan keadaan yang lebih baik. Kata ini diulang untuk mempertegas bahwa ini merupakan kemakmuran yang besar. TA: "Biarlah semua yang menolongmu hidup dalam kesejahteraan". (Lihat: [[rc://id/ta/man/translate/figs-doublet]])